Nusantara Satu Info
Nasional

Biaya Pembangunan IKN Bersumber dari APBN, KPBU dan Swasta

Presiden Jokowi saat mengunjungi IKN bersama sejumlah menterinya. foto istimewa
Bagikan :

NSI.com, JAKARTA – Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Sepaku Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, kembali ditegaskan Presiden Joko Widodo bahwa pembangunan IKN harus berlanjut. Pasalnya, pembangunan IKN tidak hanya untuk aparatur sipil negara (ASN), tetapi juga inovator dan wirausahawan. “Pembangunan Ibu Kota Nusantara harus dijaga keberlanjutannya,” kata Jokowi.

Terkait keterbatasan anggaran, justru ini menjadi salah satu tantangan pembangunan IKN Nusantara. Di depan sidang tahunan MPR, presiden Jokowi berjanji penggunaan dana APBN cuma ditanggung 20 persen. Dari pembiayaan pembangunan dan pemindahan IKN yang akan menelan biaya sekitar Rp466 hingga Rp486 triliun itu, berasal dari 3 sumber, yaitu APBN, kerja sama pemerintah dan badan usaha (KPBU), serta pembiayaan dari pihak swasta.

Related posts

Hubungi Redaksi NSI